Sifat dan Karakter Arti Nama suhadah -->

Sifat dan Karakter Arti Nama suhadah

Sunday 27 March 2022, March 27, 2022
Foto: Pixabay.com /enkhtamir / 5 images


FF,Nama Merupakan Pemberian dari Orang tua di setiap nama Yang Tersemat Pada seseorang pastinya Orangtua Mempunyai harapan pada anaknya Kelak akan Berbakti kepada Kedua Orangtua dan Negara.

Dalam Nama Setiap Orang Ada Arti dan makna Tersendiri,namun Juga ada sebagian Orangtua yang Memberi nama hanya sekedar Pemberian tanpa memiliki arti sama sekali.


Namun Tidak sedikut pula,setiap Orangtua yang pastinya mempunyai Harapan agar anaknya bisa Mirip dengan Harapan Orang tua,mulai dari kisah perjuangan sampai ke Pewatakan Tokoh Namanya yang di ambil dan disematkan kepada anaknya.

ARTI NAMA SHUADAH

Arti kata Shuhadah Sendiri adalah Perjuangan Yang Berjalan di jalan Allah Swt.

Para Pejuang Yang Meninggal di Medan Pertempuran Karena Memebela Agamanya di Sebut sebagai para Syuhada.

Arti dari syuhada sendiri juga bisa di artikan sebagai Orang Yang Mati Syahid,Mati dalam Perjuangan Membela Agama Allah SWT.

KARAKTER
tidak akan marah apabila pribadinya dihina,tapi dia akan marah hanya di hal-hal tertentu saja,Seperti dalam Urusan Agama yang dihina oleh Orang lain.

SIFAT
-Mampu Menahan Amarah
-Tidak Munafik
-Pemberani
-Baik
-Memiliki Tata Krama
-Sopan
-Tidak Takut Pada Siapapun
-Hanya Takut Pada Allah SWT dan Rasulullah Saw

TerPopuler